Wabah mobil murah ramah lingkungan atau Low Cost Green Car (LCGC) melanda masyarakat. Khususnya dari kelas menengah yang ingin memiliki mobil.
Sejak September lalu, PT BII Finance yang menjadi salah satu perusahaan pembiayaan di Indonesia memberikan program menarik bagi masyarakat, terutama yang ingin memiliki mobil. Yaitu cicilan dengan waktu cukup lama, bukan hanya 3-5 tahun, tetapi 7 tahun.
Cicilan dengan waktu cukup panjang ini tidak disia-siakan perusahaan mobil. Bahkan, di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2013 lalu, para produsen yang sudah menjual mobil murah langsung jor-joran menggaet konsumen.
"Tidak hanya di IIMS, setelah IIMS juga bisa. Jika konsumen ingin mengajukan merek lain juga bisa, seperti Toyota, Daihatsu, Suzuki dan lainnya," kata General Manager Marketing PT BII Finance Center, Arief Soerendro, kepadaVIVAnews beberapa waktu lalu.
Untuk pembayaran uang muka atau down payment (DP), BII Finance mengikuti kebijakan pemerintah yaitu sebesar 25-30 persen. Berikut daftar harga mobil murah:
Daihatsu Ayla
Ayla D M/T Rp76.500.000
Ayla D+ M/T Rp85.900.000
Ayla M M/T Rp90.950.000
Ayla M A/T Rp99.950.000
Ayla X M/T Rp97.950.000
Ayla X A/T Rp107.000.000
Toyota Agya
Agya E M/T Rp99.000.000
Agya E A/T Rp110.250.000
Agya G M/T Rp106.650.000
Agya G A/T Rp116.250.000
Agya TRD S M/T Rp111.150.000
Agya TRD S A/T Rp120.750.000
Honda Brio Satya
Brio Satya A Manual Rp106.000.000
Brio Satya S Manual Rp111.000.000
Brio Satya E Manual Rp117.000.000
Suzuki Karimun Wagon R
Karimun Wagon R GA Manual Rp77.000.000
Karimun Wagon R GL Manual Rp88.900.000
Karimun Wagon R GX Manual Rp99.900.000
*Status on the road Jakarta dan sekitarnya. Tenor kredit tergantung kebijakan perusahaan pembiayaan. (one/viva)
Sejak September lalu, PT BII Finance yang menjadi salah satu perusahaan pembiayaan di Indonesia memberikan program menarik bagi masyarakat, terutama yang ingin memiliki mobil. Yaitu cicilan dengan waktu cukup lama, bukan hanya 3-5 tahun, tetapi 7 tahun.
Cicilan dengan waktu cukup panjang ini tidak disia-siakan perusahaan mobil. Bahkan, di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2013 lalu, para produsen yang sudah menjual mobil murah langsung jor-joran menggaet konsumen.
"Tidak hanya di IIMS, setelah IIMS juga bisa. Jika konsumen ingin mengajukan merek lain juga bisa, seperti Toyota, Daihatsu, Suzuki dan lainnya," kata General Manager Marketing PT BII Finance Center, Arief Soerendro, kepadaVIVAnews beberapa waktu lalu.
Untuk pembayaran uang muka atau down payment (DP), BII Finance mengikuti kebijakan pemerintah yaitu sebesar 25-30 persen. Berikut daftar harga mobil murah:
Daihatsu Ayla
Ayla D M/T Rp76.500.000
Ayla D+ M/T Rp85.900.000
Ayla M M/T Rp90.950.000
Ayla M A/T Rp99.950.000
Ayla X M/T Rp97.950.000
Ayla X A/T Rp107.000.000
Toyota Agya
Agya E M/T Rp99.000.000
Agya E A/T Rp110.250.000
Agya G M/T Rp106.650.000
Agya G A/T Rp116.250.000
Agya TRD S M/T Rp111.150.000
Agya TRD S A/T Rp120.750.000
Honda Brio Satya
Brio Satya A Manual Rp106.000.000
Brio Satya S Manual Rp111.000.000
Brio Satya E Manual Rp117.000.000
Suzuki Karimun Wagon R
Karimun Wagon R GA Manual Rp77.000.000
Karimun Wagon R GL Manual Rp88.900.000
Karimun Wagon R GX Manual Rp99.900.000
*Status on the road Jakarta dan sekitarnya. Tenor kredit tergantung kebijakan perusahaan pembiayaan. (one/viva)
Daftar Mobil Murah Bisa Kredit
4/
5
Oleh
Ciharu